“I'm a great believer that any tool that enhances communication has profound effects in terms of how people can learn from each other, and how they can achieve the kind of freedoms that they're interested in.”

Bill Gates

Program Overview

Kesuksesan karir dan pekerjaan kita sangat dipengaruhi oleh efektivitas komunikasi yang kita lakukan. Komunikasi efektif meningkatkan kualitas hubungan pribadi dengan sesama rekan kerja dan atasan sehingga semua pihak dapat membangun rasa percaya dan bersinergi mencapai hasil kerja yang terbaik.

Program Crystal Clear Communication ini berisi panduan lengkap bagaimana berkomunikasi efektif dengan menggunakan metode Conversational Intelligence yang dikembangkan oleh Judith E. Glaser. Pendekatan komunikasi ini akan meningkatkan motivasi kerja dan komitmen yang mendukung peningkatan prestasi anggota unit kerja serta membangun sinergi dalam unit kerja.

Tujuan Pelatihan

  1. Meningkatkan kemampuan berkomunikasi efektif dalam bekerja
  2. Mampu mendayagunakan metode Conversational Intelligence dalam berkomunikasi
  3. Mengembangkan kualitas hubungan interpersonal dan membangun sinergi dalam unit kerja

Manfaat Utama

Fokus dalam menyampaikan gagasan dan memahami pendapat orang lain

Terampil berkomunikasi secara cerdas

Kompeten dalam membangun dan membina hubungan berkualitas

Keunggulan Pelatihan

Berprinsip PURE (Positive, Usefulness, Resilience, Excellence)

Pelatihan berbasis IFL (Interactive Fun Learning)

Master Trainer berpengalaman melayani lebih dari 100 perusahaan

Topik Bahasan

  1. Komunikasi dalam Perspektif Bisnis
    • Komunikasi dan kesuksesan
    • 11 dosa mematikan dalam komunikasi
    • Pengertian Crystal Clear Communication
  2. Tantangan Berkomunikasi di Tempat Kerja
    • Menyampaikan pendapat dengan jelas
    • Memahami pandangan orang lain
    • Membangun mutual trust
  3. Pentingnya Conversational Intelligence
    • Kondisi emosional dalam efektifitas komunikasi
    • Neuroscience of Conversations
    • Tiga bentuk dinamika interaksi
  4. Communication in Action
    • Berkomunikasi secara asertif
    • Enam cara efektif berkomunikasi dalam unit kerja
    • Memberikan feedback secara terstruktur

Metodologi Pelatihan



Durasi dan Pola Pelaksanaan

  • 2 hari (16 jam) pertemuan on-site
  • atau
  • 4 Sesi live streaming

  • Bahasa Yang Digunakan

    Bahasa Indonesia


    Sertifikasi

    e-Certificate, dengan ketentuan kehadiran minimal 80%


    Peserta Pelatihan



    Program ini dirancang khusus untuk semua level jabatan di perusahaan

    Training Delivery

    In House Program

    Materi dan pelaksanaannya dirancang khusus sesuai kebutuhan perusahaan

    Live Streaming

    Menggunakan aplikasi online meeting yang bisa diakses dengan mudah

    Public Class

    Topik menarik terjadwal yang diikuti peserta dari berbagai kalangan

    Investasi

    Promo Online Training


    Batch #6

    21 - 22 Mei 2024 | 09:00 - 17:30 WIB


    Chat dengan kami melalui Whatsapp